15 Kursus Bahasa Inggris Online Gratis

Eni Mulyani, M.Pd.
0


Cara Mudah Belajar Bahasa Inggris: 15 Kursus Bahasa Inggris Online Gratis 




Banyak cara untuk bisa meningkatkan kemampuan bahasa Inggris, salah satunya adalah dengan belajar bahasa Inggris online gratis. Ya, saat ini memang banyak sekali situs belajar bahasa Inggris yang bisa Anda jadikan panduan untuk belajar bahasa Inggris.  
Jika Anda mempelajari semuanya sehingga tidak hanya menghemat uang Anda, tetapi juga akan meningkatkan pengetahuan Anda tentang tata bahasa, kosa kata bahasa Inggris dan pemahaman mendengarkan.

kali ini ada 15 situs online yang asyik untuk Anda belajar bahasa Inggris dengan nol rupiah! Cuma modal laptop/PC dan koneksi internet aja! Dijamin Anda nggak bakal bête lagi belajar bahasa Inggris! 

15 Kursus Bahasa Inggris Online Gratis 

Inggris Online - adalah kursus yang terstruktur dengan baik. Membawa konten luas ke siswa tingkat pemula, menengah, dan lanjutan. Menampilkan video.
Learn Inggris Online - Situs ini menampilkan konten ekstensif yang berfokus khusus pada siswa tingkat pemula. Ini terorganisir dengan baik.
Learn American English Online - fokus situs ini adalah Bahasa Inggris Amerika. Ada beberapa video. Di bagian "membaca", Anda dapat merekam suara Anda untuk membandingkan bacaan Anda dengan bacaan penutur asli.
1-Language - Kursus bahasa Inggris dengan 70 pelajaran untuk menghadiri siswa tingkat dasar dan menengah.
BBC - Kursus bahasa Inggris yang terstruktur dengan baik dengan materi teks dan video yang sangat baik.
USA Learns - kursus bahasa Inggris Amerika untuk orang dewasa yng dapat meningkatkan kemampuan Anda untuk menulis, membaca, dan berbicara bahasa Inggris.
Duolingo.comsitus terpopuler untuk belajar bahasa! Situs ini paling asyik untuk melatih kemampuan listening.    

Vocabulary.com, Perdalam pemahaman kosakata bahasa Inggris Anda melalui situs  Vocabulary.com  dimudahkan juga dengan contoh kalimat yang tersedia.

 UsingEnglish.com, Belajar grammar emang ngeselin sih, susahnya nggak ketulungan! Tapi mulai hari ini bakal lebih mudah mempelajarinya kalau Anda mengunjungi situs ini!  

Englishclub.com, Tempat belajar bahasa Inggris untuk siapa aja. Dari mulai pelajar hingga guru pun bisa, Anda wajib bisa!

Cambridgeenglish.org, Coba deh kunjungi  sekali mampir Anda bakal langsung sayang sama situs ini. Ada games menarik di sana yang membuat Anda betah belajar bahasa Inggris!

Englishpage.com, Buat Anda yang bahasa Inggrisnya udah level menengah, bisa kunjungi situs  yang akan membuat kemampuan Anda naik tingkat. 

Ego4u.com, Sayang banget kalau sampai dilewatkan! Situs yang berfokus membahas grammar ini juga menyediakan dongeng yang melatih kemampuan reading-Anda, lho!

esl.about.com, Asah kemampuan bahasa Inggris Anda melalui bacaan sejarah, seni, dan sains di situs , dijamin nggak bakalan boring deh belajarnya!   

Learningenglish.voanews.com, di situs ini Anda tinggal pilih aja mau belajar di level berapa? Level satu, dua, atau tiga nih?   


Nah , situs mana nih yang akan Anda kunjungi? Jadi makin semangat kan belajar bahasa Inggrisnya! 


Klik Disini Untuk Membaca Perbedaan "See", "Look" dan "Watch
Klik Disini Untuk Membaca WH Questions: Pengertian, Jenis, Fungsi, Rumus dan Contoh Kalimat WH Question
Klik Disini Untuk Membaca Mudahnya Memperkenalkan Diri dalam Bahasa Inggris

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)