Skip to main content

6 Posisi Rekrutmen CPNS untuk Usia 40 Tahun

6 Posisi Rekrutmen CPNS untuk Usia 40 Tahun



Ada yang baru dalam perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun ini. Salah satu yang baru adalah diperbolehkannya mereka yang berusia 40 tahun untuk mendaftar rekrutmen CPNS.

Pada tahun-tahun sebelumnya, batas usia maksimal dalam rekrutmen CPNS adalah 35 tahun.

Meski diperbolehkan usia 40 tahun mendaftar seleksi CPNS, tapi ada sejumlah persyaratan yang harus dipenuhi. Salah satunya adalah posisi yang bisa dilamar.


Dalam keterangan Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB), ada 6 posisi yang tersedia bagi pendaftar usia 40 tahun.

Apa saja? Simak selengkapnya dalam infografik berikut ini.


Infografik: 6 Rekrutmen CPNS 2019 untuk Usia 40 Tahun

Sumber : kompas.com

Comments

Popular posts from this blog

Contoh RPP Pembelajaran Berdiferensiasi

 RPP BERDIFERENSIASI Pembelajaran berdiferensiasi adalah pembelajaran yang berpihak kepada murid. Seorang guru harus mengetahui Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi agar pembelajarannya dapat terlaksana dengan sukses. Menurut Tomlinson (2001: 45), Pembelajaran Berdiferensiasi adalah usaha untuk menyesuaikan proses pembelajaran di kelas untuk memenuhi kebutuhan belajar individu setiap murid. Setelah guru mengetahui tentang strategi pembelajaran berdiferensiasi, selanjutnya guru dapat membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) berdiferensiasi. Apa itu RPP berdiferensiasi dan apa perbedaannya dengan RPP yang selama ini kita buat dalam Kurikulum 2013 ? RPP berdiferensiasi adalah sebuah rencana pembelajaran yang disusun berdasarkan hasil pemetaan profil belajar murid. RPP berdiferensiasi berbeda dengan RPP yang selama ini kita buat berdasarkan Kurikulum 2013. Titik perbedaannya bisa diamati dari 3 elemen dalam pembelajaran berdiferensiasi  yaitu : konten, proses, dan produk pembelajar

Jawaban dan Pembahasan Halaman 114-116 Bahasa Inggris Kelas 8 Chapter 8: What are you doing?

PRESENT CONTINUOUS TENSES Present Continuous Tense Present Continuous Tense adalah tenses yang digunakan untuk menyatakan kejadian sebagai berikut: Situasi dimana suatu kejadian tengah berlangsung sekarang.         Contoh : Mr. Tony is making design of the house. Situasi dimana suatu kejadian sudah di rencanakan dengan pasti untuk terjadi di masa depan.         Contoh : The class is going to start at 8 AM tomorrow Situasi dimana sebuah perubahan atau perkembangan sedang berlangsung untuk waktu yang lama.         Contoh : My parents is getting older. Pattern atau formula untuk present continuous tense adalah: (+) S + is/am/are + V ing (-) S + is/am/are not + Ving (?) is/ am/ are + S + Ving? NB: is untuk subject He, She, It (singular) are untuk subject you, we, they (plural) am untuk subject I. Berikut pembahasan materi Bahasa Inggris pada halaman 114-116. . Untuk melatih keterampilan speaking & listening, silahkan check pada Video Pembelajaran  dibawah ini. Related Post :  What Are

IT'S A BEAUTIFUL DAY, MATERI BAB V SEMESTER GENAP KELAS VII KURIKULUM 2013

It’s a beautiful day, Adalah tema materi Bahasa Inggris Kelas VII Semester genap  dalam Buku siswa Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016 yang terangkum dalam Bab V dengan sub pokok bahasan memberi dan meminta informasi terkait dengan sifat orang, binatang dan benda sesuai dengan konteks penggunaannya.    Kompetensi Dasar pembelajaran dalam bab V ini terbagi menjadi dua aspek yaitu aspek pengetahuan dan aspek keterampilan, dimana dalam aspek pengetahuan peserta didik diharapkan Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan  memberi dan meminta informasi terkait dengan sifat orang, binatang, benda sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan be, adjective ) Sedangkan dalam aspek Keterampilan peserta didik diharapkan mampu Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan  memberi dan meminta informasi terkai